60133
Publish Sabtu, 03 Februari 2024
Dibaca 345 kali
Kabupaten Sidoarjo berdiri sejak Zaman Kolonial Hindia Belanda tepatnya pada tahun 1851. Kabupaten Sidoarjo merupakan bagian dari Kabupaten Surabaya, kemudian berdasarkan Keputusan Pemerintah Hindia Belanda No. 9 / 1859 tanggal 31 Januari 1859 Staatsblad No. 6 Kabupaten Surabaya dibagi menjadi 2 yaitu Kabupaten Surabaya dan Kabupaten Sidokare.Selanjutnya dengan Keputusan Pemerintah Hindia Belanda No.10 / 1859 tanggal 28 Mei 1859 Staatsblad No. 32 Kabupaten Sidokare diganti nama Kabupaten Sidoarjo. Dan tanggal 31Januari 1859 di tetapkan sebagai Hari Jadi Kabupaten Sidoarjo (HARJASDA).
Pada tahun 2024, Kabupaten Sidoarjo telah menginjak usia ke 165 Tahun dengan mengusung tema "Sidoarjo Gemilang Melaju Berkelanjutan".
Selamat Hari Jadi Sidoarjo yang ke-165. Semoga semangat gotong royong dan kekompakan yang telah terbangun akan terus memandu menuju masa depan yang gemilang, membangun kemajuan daerah yang berkelanjutan.
Bagikan :
BERITA POPULER
Nilai Indeks Kepuasan Masyarakat Kecamatan Porong 2021
Rabu, 23 Maret 2022
MUSYAWARAH DAN SOSIALISASI BPHTB di Desa Kedungsolo Kecamatan Porong
Kamis, 06 Juli 2023
Marhaban Ya Ramadhan "Selamat Menunaikan Ibadah Puasa Ramadhan 1443 H"
Sabtu, 02 April 2022
LAYANAN 24 JAM
Senin, 19 Agustus 2024
BERITA TERKINI
Apel Pagi Kecamatan Porong
Senin, 21 April 2025
Kegiatan Penanaman 300 lebih Bibit Pohon Pule
Kamis, 17 April 2025
Sosialisasi Lomba RT Tingkat Kecamatan Porong 2025
Selasa, 15 April 2025
Halal Bihalal Kecamatan Porong
Jumat, 11 April 2025