Koordinasi dengan Utusan Bank Panin Cabang Sidoarjo
05 Mar 2025
Ekonomi
Penulis : Admin Kecamatan Porong
Kegiatan Koordinasi dengan Utusan Bank Panin Cabang Sidoarjo dalam rangka pemberdayaan UMKM agar lebih maju. Kegiatan ini dilaksanakan pada tanggal 18 Februari 2025 di Ruang Seksi Perekonomian Kecamatan Porong.