41278
informasi
Porong (bahasa Jawa: ꦥꦺꦴꦫꦺꦴꦁ, translit. Porong, [pɔrɔŋ]) adalah sebuah kecamatan di Kabupaten Sidoarjo, Provinsi Jawa Timur, Indonesia. Porong terletak sekitar 12 kilometer di sebelah selatan Kota Sidoarjo. Kecamatan ini berbatasan dengan Kecamatan Krembung di sebelah barat, Kabupaten Pasuruan di selatan, Kecamatan Tanggulangin dan Candi di utara, dan Selat Madura di timur.
Rabu, 01 Januari 2025 36VisiMenjadi penyelenggara layanan informasi publik yang transparan, responsif, dan tidak diskriminatif di bidang obat dan makanan.MisiMeningkatkan pengelolaan dan pelayanan informasi yang andal berbasis teknologi informasi;Meningkatkan partisipasi masyarakat melalui penyediaan media layanan informasi yang mudah diakses; danMeningkatkan kompetensi petugas layanan informasi sehingga mampu memberikan layanan informasi yang berkualitas.
Senin, 01 Januari 2024 121Berdasarkan Peraturan Bupati Kabupaten Sidoarjo Nomor 10 Tahun 2017 tentang Perubahan Atas Peraturan Bupati Sidoarjo Nomor 91 Tahun 2016 Camat mempunyai tugas melaksanakan kewenangan pemerintahan yang dilimpahkan oleh Bupati untuk menangani sebagian urusan otonomi Daerah di Kecamatan.FUNGSI - Untuk melaksanakan tugas berdasarkan Peraturan Bupati Kabupaten Sidoarjo Nomor 10 Tahun 2017 tentang Perubahan Atas Peraturan Bupati Sidoarjo Nomor 91 Tahun 2016 tentang Kedudukan, Susunan Organisasi, Tugas dan Fungsi Serta Tata Kerja Kecamatan menyelenggarakan fungsi:TUGAS - Menyelenggarakan urusan pemerintahan umum; Mengkoordinasikan kegiatan pemberdayaan masyarakat; Mengkoordinasikan upaya penyelenggaraan ketentraman dan ketertiban umum; Mengkoordnasikan peerapan dan penegakan peraturan daerah dan peraturan bupati; Mengkoordinasikan pemeliharaan sarana dan prasarana pelayanan umum; Mengkoordinasikan penyelenggaraan kegiatan pemerintahan yang dilakukan oleh perangkat daerah ditingkat Kecamatan; Menyelenggarakan kegiatan pelayanan administrasi terpadu kecamatan; Membina dan mengawasi penyelenggaraan kegiatan desa dan kelurahan; Melakukan urusan pemerintahan yang menjadi kewenangan kabupaten yang tidak dilaksanakan oleh unit kerja pemerintah kabupaten di Kecamatan; Melakukan tugas lain yang diamanatkan peraturan perundang-undangan; Melakukan tugas yang dilimpahkan oleh Bupati untuk melaksanakan sebagian urusan pemerintahan yang menjadi kewenangan Daerah Kabupaten Sidoarjo; Melaksanakan tugas lain yang diberikan Bupati sesuai dengan tugasnya;
Senin, 01 Januari 2024 108